VISI

Terwujudnya persekutuan gerejawi yang mandiri, kreatif serta umat yang sadar dan penuh semangat dalam bekerja sama membangun serta memajukan Gereja yang beriman dan berilmu.

 

MISI

  • Memberitakan, menginformasikan serta medokumentasikan segala karya pastoral mulai dari tingkat stasi sampai ke tingkat kesukupan serta mengarsipkannya dalam bentuk tulisan, foto dan Video.
  • Membangun kemandirian finansial melalui perubahan mindset tentang media, membuat program dan menghasilkan karya untuk pengembangan pastoral dengan memanfaatkan media pewartaan yang tersedia
  • Berkolaborasi dengan komunitas/lembaga, instansi dan pemerintah dalam rangka pengembangan karya dalam bentuk sosialisasi program, dan pengembangan sumber daya Komsos.
  • Melibatkan orang muda dalam karya pastoral sebagai mitra Komsos dengan membangun dan mengelola jejaring/komunitas.
  • Melengkapi dan memperkuat organ Komsos hingga ke level paroki dengan membangun tata kelola organisasi yang baik.
Kirim Pesan
Komsos Weetabula
Saya Romo Tibur, Ketua. Apa yang bisa saya bantu?